Prabowo Punya 4 ‘Kuncian’ Agar RI Swasembada Pangan

Prabowo Punya 4 'Kuncian' Agar RI Swasembada Pangan

Environmentallca.my.id- Jakarta, CNBC Indonesia – Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan mengklaim bahwa produksi beras pada Februari-Maret 2025 ini bakal mengalami kenaikan hingga 50%, kemudian komoditas lain seperti jagung juga meningkat. Optimisme ini karena pemerintah akan menerbitkan beberapa Peraturan Presiden (Perpres) yang sangat penting. Sehingga proses percepatan target swasembada pangan bisa tercapai. “Inpres irigasi selesai sudah … Baca Selengkapnya