Joao Felix Gabung AC Milan, Cassano Antusias

Joao Felix Gabung AC Milan, Cassano Antusias

Environmentallca.my.id- Jakarta – AC Milan sudah mendatangkan Joao Felix dari Chelsea. Antonio Cassano menyambut gembira kedatangan pemain Portugal itu. Pada saat terakhir bursa transfer bulan Januari, Joao Felix dipinjam Rossoneri dari The Blues. Untuk menggunakan tenaga Felix selama enam bulan, Milan harus membayar dua juta euro. Felix akan menambah kekuatan lini depan Milan. Sebelumnya, sudah … Baca Selengkapnya

Barca, Juve, dan Milan Memang Tak Pernah Serius Kejar Rashford?

Barca, Juve, dan Milan Memang Tak Pernah Serius Kejar Rashford?

Environmentallca.my.id- Jakarta – Sebelum pindah ke Aston Villa, Marcus Rashford sempat dikaitkan dengan Barcelona, Juventus, dan AC Milan. Ketiganya diklaim memang tidak pernah serius menggaet Rashford. Menjelang penutupan bursa transfer musim dingin, Manchester United mengumumkan sudah melepas Rashford dengan status pinjaman ke sesama klub Inggris Aston Villa. Pengumuman itu sekaligus mengakhiri spekulasi masa depan Rashford, … Baca Selengkapnya

Jadwal Coppa Italia Malam Ini: Milan Vs Roma

Jadwal Coppa Italia Malam Ini: Milan Vs Roma

Environmentallca.my.id- Jakarta – Coppa Italia tengah memainkan laga-laga babak perempatfinal. Pada Kamis (6/2/2025) dini hari WIB nanti, akan ada pertandingan antara AC Milan dan AS Roma. Laga Milan vs Roma akan digelar di San Siro, Milan, pada Kamis (6/2/2025) dini hari WIB. Pertandingan akan kick off pada pukul 03.00 WIB. Milan dan Roma sama-sama meraih … Baca Selengkapnya

Ibrahimovic Yakin Gimenez Bakal Jadi Mesin Gol Milan

Resmi! AC Milan Ikat Santiago Gimenez Sampai 2029

Environmentallca.my.id- Milan – Zlatan Ibrahimovic yakin Santiago Gimenez bisa menjadi mesin gol AC Milan. Para pemain Rossoneri siap memanjakan Gimenez dengan umpan matang. AC Milan mendatangkan Santiago Gimenez pada bursa transfer musim dingin ini. Ia direkrut dari Feyenoord dengan nilai transfer 35 juta euro. Penyerang asal Meksiko ini diikat kontrak oleh Rossoneri hingga 2029. Gimenez … Baca Selengkapnya

5 Pemain Baru Bakal Bikin Milan Lebih Kuat

5 Pemain Baru Bakal Bikin Milan Lebih Kuat

Environmentallca.my.id- Jakarta – Penasihat AC Milan, Zlatan Ibrahimovic, menilai timnya bakal lebih kuat usai kedatangan lima pemain baru. Langkah ini diambil untuk membawa Rossoneri bangkit. AC Milan sangat aktif di bursa transfer musim dingin ini. Rossoneri tercatat mendatangkan lima pemain serta juga melepas lima pemain Kelima pemain yang datang adalah Kyle Walker, Joao Felix, Warren … Baca Selengkapnya

AC Milan Resmi Perkenalkan Joao Felix

AC Milan Resmi Perkenalkan Joao Felix

Environmentallca.my.id- Milan – Joao Felix akhirnya resmi diperkenalkan sebagai pemain baru AC Milan. Pemain asal Portugal itu akan menggunakan nomor punggung 79. Pemain 25 tahun itu bergabung dengan Rossoneri jelang penutupan bursa transfer musim dingin ini pada Selasa (4/2/2025) pagi WIB. Ia dipinjam hingga akhir musim. “AC Milan dengan gembira mengumumkan perekrutan João Félix Sequeira … Baca Selengkapnya

Milan Pinjamkan Okafor, Bennacer, dan Calabria ke 3 Klub Berbeda

Milan Pinjamkan Okafor, Bennacer, dan Calabria ke 3 Klub Berbeda

Environmentallca.my.id- Milan – AC Milan melepas Ismael Bennacer ke Marseille jelang tenggat waktu bursa transfer musim dingin. Rossoneri juga mengumumkan kepergian Noah Okafor ke Napoli serta Davide Calabria ke Bologna. Milan mengumumkan kepergian Bennacer pada Senin (3/2) malam waktu setempat atau Selasa (4/2) pagi WIB. Ia dilepas dengan status pinjaman hingga akhir musim. Football Italia … Baca Selengkapnya

Resmi! AC Milan Ikat Santiago Gimenez Sampai 2029

Resmi! AC Milan Ikat Santiago Gimenez Sampai 2029

Environmentallca.my.id- Jakarta – AC Milan secara resmi mengumumkan perekrutan Santiago Gimenez. Pemain asal Meksiko itu berstatus transfer permanen di San Siro. Milan memboyong Santiago Gimenez dari Feyenoor dengan harga mencapai 35 juta euro termasuk bonus dan tambahan lainnya. Pemain asal Meksiko itu menandatangani kontrak sampai Juni 2029. “AC Milan dengan gembira mengumumkan perekrutan permanen Santiago … Baca Selengkapnya

Tinggalkan Milan, Alvaro Morata Gabung Galatasaray

Tinggalkan Milan, Alvaro Morata Gabung Galatasaray

Environmentallca.my.id- Jakarta – Alvaro Morata telah berganti klub di penghujung bursa transfer musim dingin 2025. Striker berusia 32 tahun itu memperkuat Galatasaray. Morata pindah dari Atletico Madrid ke AC Milan pada awal musim 2024/2025. Pada pertengahan musim ini, pemain asal Spanyol itu pindah ke Galatasaray dengan status pinjaman sampai Januari 2026. Ada opsi untuk menjadikan … Baca Selengkapnya

Dramatis! AC Milan Vs Inter Milan Tuntas 1-1

Dramatis! AC Milan Vs Inter Milan Tuntas 1-1

Environmentallca.my.id- Milan – Laga Derby della Madonnina jilid kedua berakhir dramatis. Diwarnai tiga gol yang dianulir, Inter Milan mengimbangi AC Milan 1-1 berkat gol injury time. Pada laga yang digelar di San Siro, Senin (3/2/2025) dini hari WIB, Milan selaku tuan rumah unggul duluan di akhir babak pertama lewat Tijjani Reijnders. Inter yang sempat mencetak … Baca Selengkapnya