Bruno Fernandes Yakin Ronaldo Belum Akan Pensiun Usai Piala Dunia 2026
Environmentallca.my.id- Jakarta – Cristiano Ronaldo akan sudah melewati 40 tahun di Piala Dunia 2026. Bruno Fernandes yakin, Ronaldo belum akan pensiun sekalipun Timnas Portugal jadi kampiun. Pemain ikonik itu akan berusia 41 tahun ketika Piala Dunia di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko digelar. Titel juara dunia jadi satu-satunya gelar yang belum dimiliki Ronaldo di dalam … Baca Selengkapnya