Peraih Nobel Paul Romer Angkat Bicara Soal Proyek IKN, Beri Saran Ini!
Environmentallca.my.id- Jakarta, CNBC Indonesia – Peraih Nobel di Bidang Ekonomi sekaligus ekonom Amerika Serikat, Paul Romer menjelaskan beberapa hal yang bisa dilakukan oleh Ibu Kota Nusantara (IKN) sebagai kota baru untuk berkembang. Seperti membangun kota yang inklusif dan memiliki banyak ruang publik. Romer mengatakan banyak negara yang gagal dalam membangun kota baru karena tidak inklusif. … Baca Selengkapnya