Cristiano Ronaldo Makin Tua, Makin Dekat 1.000 Gol

Cristiano Ronaldo Makin Tua, Makin Dekat 1.000 Gol

Environmentallca.my.id- Riyadh – Cristiano Ronaldo makin tua makin tajam. Jelang usia 40 tahun, CR7 makin dekat dengan torehan 1.000 gol. Pada Selasa (4/2/2025) dini hari WIB, Ronaldo menambah pundi-pundinya lagi musim ini. Ia memborong dua gol saat Al Nassr mengatasi Al Wasl 4-0 di Liga Champions Asia Elite. Dua gol itu membuat Ronaldo kini sudah … Baca Selengkapnya

Ruben Amorim Merasa Lebih Cepat Tua di MU

Ruben Amorim Merasa Lebih Cepat Tua di MU

Environmentallca.my.id- Jakarta – Manajer Manchester United Ruben Amorim merayakan ulang tahunnya yang ke-40 pada 27 Januari ini. Namun, Amorim merasa jauh lebih tua setelah dua bulan di MU. Amorim ditunjuk sebagai manajer MU pada November 2024. Pelatih asal Portugal itu menjalani musim yang bak roller coaster selama kurang lebih dua bulan menangani Setan Merah. Amorim … Baca Selengkapnya

Conte Tepikan Nostalgia dengan Si Nyonya Tua

Conte Tepikan Nostalgia dengan Si Nyonya Tua

Environmentallca.my.id- Naples – Antonio Conte mengakui bahwa Juventus punya peran besar dalam kariernya. Namun, ia takkan terjebak dengan nostalgia kala Napoli jumpa Si Nyonya Tua. Napoli akan menjamu Juventus pada laga lanjutan Serie A di Stadio Diego Armando Maradona, Minggu (26/1/2025) dini hari WIB, dalam lanjutan Liga Italia. Duel ini bakal emosional untuk pelatih Napoli, … Baca Selengkapnya